cara menambah jumlah bot pada game Counter Strike Global Offensive


selamat malam sobat blogger, malam ini saya akan memberitahu cara menambahkan bot pada game counter strike global offensive dengan cara command. sebelem itu, bot yang terdapat dalam game hanyalah 9 dan di tambah sobat menjadi 10 pemain, dan jika sobat ingin menambahkan bot lagi maka memory (RAM) laptop akan terpakai, jadi bagi yang ingin menambahan jangan asal menambahkan dulu ya.. langsung aja


1.tekan tombol " ` " biasanya di bawah tombol escape dan disamping tombol 1, kemudian ketik sv_cheats 1


2.ketik bot_add ct untuk menambahkan bot pada counter-terrortist
ketik bot_add t untuk menambahkan bot pada terrorist


Dan jika sobat menambah bot terlalu banyak amaka akan tampil command seperti ini
..

Share Button
     
 

Posting Komentar